SAJAK-SAJAK RAHMAH KHAIRATY NAJIBAH

TENTANG ADIK KECILKU
AKU ADALAH ANAK PEREMPUAN DARI 2 BERSAUDARA
AKU PUNYA ADIK NAMANYA KHAIDIR YANG MASIH SEKOLAH TK
UMUR NYA MASIH 6 TAHUN YANG AKAN MEMASUKI SEKOLAH DASAR
KHAIDIR YANG BIASA KU PANGGIL UCOK .DIA SANGAT NAKAL SUKA SEKALI MENGGANGGUKU KETIKA BELAJAR
TENTU MEMBUAT AKU MARAH LALU AKU CUBIT
SEPERTI BIASA UCOK LARI KARNA TAKUT AKU CUBIT
AKU KEJAR DIA SAMPAI DAPAT ADIK KESAYANGAN KU
MAKA MENEMPELAH 2 CUBITAN
ADIKKU TIDAK HILANG AKAL LALU MENGADU KE MAMAKU TERNYATA TETAP SAJA AKU YANG SALAH DAN DIMARAHIN MAMAKU
YANG PENTING KAMI ADALAH KAKAK BERADIK YANG SALING MENYAYANGI , WALAUPUN SEBENARNYA
AKU SENANG ADIKKU MENGGANGGUKU TERUS
PUISI :
TENTANG SAHABAT
APAKAH ITU SAHABAT.
APAKAH KETIKA KITA LAPAR LALU DIBERI MAKAN ITU SAHABAT.
APAKAH WAKTU BELAJAR KELOMPOK LALU DIKUCILKAN KAWAN ITU SAHABAT.
APAKAH KETIKA PEMBAGIAN KELOMPOK PRAKTEK SAYA TIDAK DAPAT KELOMPOK ITU SAHABAT
SAHABAT
KETIKA AKU SENDIRI DIAJAK BICARA
KETIKA AKU MAKAN DIBERI MAKANAN
KETIKA AKU TIDAK ADA JAJAN DIKASIH JAJAN
KETIKA AKU SEDIH .MEREKA ADA DISAMPINGKU
SAHABAT
SETELAH KITA SEKOLAH SELAMA 3 TAHUN DI SMPN 35 PEKANBARU INI TENTU, PERSAHABATAN KITA SEMAKIN KUAT
KARENA KITA SERING BERJUMPA WALAUPUN DALAM KEADAAN DARING ,
SEMOGA DI AKHIR SEKOLAH INI KITA BISA TETAP SALING MENYAPA DAN BERSUA
Tentang penyair: Rahmah Khairaty Najibah lahir di Padang Sidempuan pada 5 Agustus 2007. Sekarang masih sekolah 9 di SMP Negeri 35 Pekanbaru.