Aksi DPP Forum LSM Riau Bersatu: Tangkap dan Penjarakan Koruptor

riaupdate.com—Pekanbaru.9/12/2021. Di Hari Anti Korupsi Sedunia Kamis 9/12/2021 ini, DPP Forum LSM Riau Bersatu melakukan aksi di Gerbang GOR Rumbai Pekanbaru. Dengan membawa sepanduk usut kasus korupsi di Provinsi Riau.

Pernyataan sikap

Bunyi spanduk Usut Tuntas Korupsi Yang terjadi di Bank Riau. Usut tuntas kasus di PT Jamkrida Riau dan lain-lain membuat semangat nya massa yang ikut aksi.

Koordinator aksi Aris Masduki nyatakan, ‘bahwa aksi ini merupakan memperingati hari anti korupsi sedunia, jadi ini benar-benar aksi sejujurnya,”, ujarnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

ArabicEnglishIndonesian